Samsung Galaxy A7 (2017), Ponsel ini hadir dengan rentang layar 5.7 inci Super AMOLED, diperkuat dengan sertifikat IP67, Mesin Octa-core dengan RAM 3 GB, serta kamera 16 MP baik depan maupun belakang menjadikan ponsel ini layak dimiliki ditahun 2017 ini.
Spesifikasi Samsung Galaxy A7 (2017) |
|
UMUM
|
|
Diperkenalkan | Januari 2017 (Coming Soon) |
Type | Candy Bar |
Dimensi/Berat | |
SIM | Single SIM dan Dual SIM GSM (Nano SIM) |
Network | 2G: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 3G: HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 4G: LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 20(800) |
LAYAR
|
|
Ukuran dan Resolusi | 5.7", Full HD 1080 x 1920p, ~386ppi |
Jenis Layar | Super AMOLED Capacitive Touchscreen 16M Colors |
Fitur |
|
CPU
|
|
Sistem Operasi | Android v6.0.1 Marshmallow |
Prosessor | Octa-core 1.9 GHz Cortex-A53 |
Chipset | Exynos 7870 Octa |
GPU | Mali-T830MP2 |
MEMORI
|
|
Memori Internal | 32 GB |
Memori Eksternal | Hingga 256 GB dengan microSD |
RAM | 3 GB RAM |
INTERNET / KONEKTIVITAS
|
|
4G | LTE Cat6 300/50. Mbps |
3G | HSPA 42.2/5.76 Mbps |
2G | EDGE dan GPRS |
WLAN | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, WiFi Direct, hotspot |
Fitur Konektivitas |
|
KAMERA
|
|
Depan | 16 MP, f/1.9 , LED Flash, 1080p |
Belakang | 16 MP, f/1.9 |
Fitur Kamera |
|
FITUR LAIN
|
|
Sensors | Fingerprint (front-mounted), accelerometer, proximity, compass, barometer |
Message | SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM |
GPS | A-GPS, GLONASS, BDS |
Browser | HTML5 |
Radio | FM Radio |
Lainnya |
|
BATERAI
|
|
Jenis | Non-Removable Li-Ion 3600 mAh |
Siaga | - |
Warna | Black Sky, Gold Sand, Blue Mist and Peach Cloud |
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A7 (2017). Tak lama lagi Samsung akan merilis tiga ponsel andalannya di awal tahun 2017 ini, ketiga ponsel tersbeut hadir dari keluarga Galaxy A Series (2017), salah satunya adalah Samsung Galaxy A7 (2017) sebagai seri tertinggi dari keluarga Galaxy A Series (2017).
Review Spesifikasi Samsung Galaxy A7 (2017)
Smartphone yang akan dirilis dalam waktu dekat ini memiliki banyak keunggulan, salah satunya adalah kamera dimana pada ada dua kamera berukuran sama dibagian depan maupun belakang sama-sama berukuran 16 MP. Kedua kamera dilengkapi dengan aperture f/1.9 untuk menyempurnakan kualitas foto, hanya saja fitur kamera belakang lebih canggih dengan adanya Optical Image Stabilization (OIS) dan autofocus.
Samsung Galaxy A7 (2017) didesain mewah dengan balutan bodi metal. Meski belum diketahui dimensi keseluruhan ponsel, namun ponsel ini diperkirakan memiliki ketebalan yang minimalis. Ponsel mewah ini mengusung layar yang cukup lapang berpanel Super AMOLED berukuran 5.7 inci. Resolusi layar setara dengan 1080 x 1920 pixels (Full HD) dengan kerapatan 386 ppi. Seperti halnaya Galaxy A Series (2017) lainnya ponsel ini juga akan dibekali dengan sertifikat IP68 yang berarti mampu bertahan hidup dikedalaman 1 meter selama 30 menit. Terdapat lapisan Corning Gorilla Glass pada bagian depan dan belakang bodi ponsel menambah kekokohan ponsel dan anti gores.
Meski Samsung Galaxy A7 (2017) keluaran terbaru, namun untuk sistem operasi android yang digunakan masih berbasis 6.0.1 Marshmallow. Otak prosessor menggunakan Samsung Exynos 7870 Octa dengan tenaga Octa-core berkecepatan 1.9 GHz Cortex-A53. Bukan hanya itu, ponsel ini hadir dengan kapasitas RAM 3 GB yang membuat kemampuan ponsel jauh lebih bertenaga dan cocok bagi penggemar multimedia. Gragisnya mengusung Mali-T830 MP2.
Ruang memori hadir dengan 32 GB yang masih bisa diekspansi hingga 256 GB. Sementara kapasitas daya 3600 mAh termausk besar untuk mensuplai kebutuhan daya. Apalagi diengkapi dengan fitur pengisian daya lebih cepat. Fitur lainnya adalah ponsel tersedia dalam dua versi yakni single sim atau dual sim dengan dukungan jaringan 3G dan 4G. Ponsel canggih ini mengandalakn teknologi fngerprint sensor untuk kemudahan pengoperasian serta pengamanan ponsel. Fitur konektivitas yang lengkap seperti microUSB Type- C 1.0 reversible connector, Wifi, bluetooth v4.2, NFC dan bahkan GPS dan FM Radio.
-
Desain
-
Layar
-
Mesin
-
Memori
-
Kamera
-
Sim dan konektivitas
-
Fitur
-
Baterai
Kesimpulan
Samsung Galaxy A7 (2017) saat ini merupakan versi tertinggi dari Galaxy A Series (2017), ponsel ini mengandalkan kamera 16 MP baik depan maupun belakang, selain itu layarnya yang lapang juga dibekali spesifikasi tinggi sehingga cukup jernih. Ponsel ini juga dibekali denga permesinan garang. Cukup layak untuk dimiliki ditahun 2017 ini.
Harga Ponsel Samsung Galaxy A7 (2017) Terbaru
Smartphone ini rencananya akan dirilis tanggal 5 Januari 2017 mendatang. Ponsel ini pertama kali akan dijuald i Rusia sebelum akhirnya dipasarkan secara global termasuk ke pasar Indonesia. Mengenai harga Samsung Galaxy A7 (2017) terbaru memang belum diketahui, namun jika melihat spesifikasi yang ditawarkan ponsel ini maka kemungkinan harganya sekitar Rp.6 jutaan.